Program intervensi lima langkah

broken image
broken image

Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas penggunan booklet dalam meningkatkan pengetahuan, sikap, perilaku jumantik-PSN anak sekolah dan keberadaan jentik di SDN 1 dan 2 Panarung Kota Palangka Raya. Salah satu langkah strategis dalam mengoptimalkan peran serta masyarakat dalam pengendalian DBD adalah pemberdayaan anak sekolah dengan media Booklet untuk meningkatkan perilaku Jumantik-PSN anak sekolah.

broken image

Hal ini karena peran serta masyarakat dalam kegiatan PSN belum dilaksanakan dengan optimal. Incidence Rate DBD di Kota Palangka Raya selama tiga tahun terus meningkat menjadi 62,76% dan Case Fatality Rate 1,23% di tahun 2016. Latar Belakang : Demam Berdarah Dengue (DBD) merupakan salah satu penyakit menular dan yang menjadi masalah kesehatan masyarakat yang utama di Indonesia.